Tugas Dan Tanggung Jawab Hrd

close

tugas dan tanggung jawab hrd

Tugas Dan Tanggung Jawab Hrd

HRD atau Human Resources of Development memiliki peran yang cukup penting dalam suatu perusahaan. Tugas dan tanggung jawab hrd pun berbeda dengan posisi lainnya, mereka mempunyai kewajiban didalam perusahaan untuk bagian internal perusahaan. Untuk lebih jelasnya, berikut tugas dari HRD di perusahaan yang harus kamu ketahui adalah :

  1. Bertanggung jawab dalam mengurus dan mengembangkan SDM didalam perusahaannya.
  2. Melakukan pengawasan kegiatan SDM perusahaan
  3. Bertugas untuk menyeleksi setiap karyawan termasuk dengan masalah promosi dan demosi juga.
  4. Melaksanakan kegiatan yang bertujuan untuk pembinaan pelatihan dan kegiatan lainnya yang berhubungan dengan pengembangan skill, ketrampilan dan pengetahuan karyawan.
  5. Tanggung jawab dan merekap tentang absensi karyawan
  6. Merekap perhitungan gaji karyawan beserta dengan bonus dan benefit lainnya.
  7. Melakukan penyusunan rencana seleksi dan recruitment karyawan baru
  8. Melaporkan hasil dari seleksi dan recrutment
  9. Membuat laporan mutasi karyawan jika diperlukan
  10. Pengurusan segala macam kebutuhan karyawan untuk perusahaan.
  11. Mengatur jadwal pelatihan karyawan baru dan karyawan lama.
  12. Berhubungan dengan kontrak kerja karyawan.

Baca Juga >>> Perbedaan Tugas dan Tanggung Jawab Personalia dan HRD <<

Berikut diatas merupakan contoh sebagian besar dari tugas dan kewajiban dari HRD kepada perusahaan. Semoga membantu dan bermanfaat. Terima kasih.

Originally posted 2019-05-16 23:06:04.

2 Comments

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *